Terima bayar pakai kartu kredit kan? |
Kartu kredit selain bermanfaat buat para pemilik toko atau pengusaha, juga sangat bermanfaat bagi kita sebagai konsumen. Jadi sama-sama diuntungkan. Biar lebih jelas, kami akan terangkan di bawah ini. Silakan dipelajari kembali satu per satu agar mengerti betul tentang produk kartu kredit. Jadi tidak salah persepsi, salah diajari orang atau dikelabui orang.
Manfaat Kartu Kredit Buat Konsumen
Manfaat Kartu Kredit Buat Konsumen
Menurut hasil pengamatan, analisa dan edukasi yang kami dapatkan, setidaknya ada 20 manfaat nyata produk kartu kredit buat konsumen. Mungkin bisa saja terus bertambah atau manfaat-manfaat rahasia lainnya yang tidak diungkapkan. Beberapa di antaranya itu adalah:
- Kenyamanan berbelanja.
- Keamanan bepergian.
- Efisiensi.
- Diterima di seluruh dunia.
- Asuransi kecelakaan perjalanan.
- Asuransi ketidaknyamanan perjalanan.
- Fasilitas executive lounge.
- Asuransi perlindungan pembelian.
- Reward program.
- Mendapatkan bunga bank.
- Terhindar dari risiko uang palsu.
- Hemat pengeluaran.
- Penolong di saat tak terduga.
- Rekaman transaksi.
- Budgeting yang mudah.
- Prestise.
- Benefit tambahan.
- Alat belanja zaman digital.
- No charge for the serve.
- Kartu kredit bisa sebagai modal usaha.
Sponsored links: